Dinding Sel
Dinding sel bersifat permeabel. Dinding Sel berfungsi sebagai pelindung dan pemberi bentuk tubuh. Sel-sel yang mempunyai dinding sel antara lain bakteri, cendawan, ganggang (protista), dan tumbuhan. Kelompok makhluk hidup dinding sel tersebut mempunyai sel dengan bentuk yang jelas dan kaku (rigid).
Protozoa (protista) dan hewan tidak mempunyai dinding sel sehingga bentuk selnya kurang jelas dan fleksibel, tidak kaku. Bagian tertentu dari dinding sel tidak ikut mengalami penebalan dan memiliki plasmodesmata, disebut noktah (titik).
Struktur Dasar dinding Sel - Sel Bakteri :
- Sitoplasma
- Ribosom
- Nucleoid (DNA)
- Membran plasma
- Dinding Pepticoglikan
- Sel
- Membran luar
- Kapsul
Membran Plasma
Membran plasma membatasi sel dengan lingkungan luar. Membran Plasma bersifat semi/selektif permeabel, membran plasma berfungsi mengatur pemasukan dan pengeluaran zat ke dalam dan ke luar sel dengan cara difusi, osmosis, dan transport aktif. Membran plasma disusun oleh fosfolipid, proten, kolesterol, dan lain-lain.
Struktur Membran plasma - Sel :
- Exterior
- Oligosaccharide
- Glycoprotein
- Glycolipid
- Eripheral
- Protein
- Integral
- Protein
- Leaflets
- Hydrophobic core
- Phospholipid bilayer
- Cytosol
- Hydrophilic
- Protein
- Pntegral protein
- Fatty acyl
- Tails
- Hydrophilic
- Polar head
- Phospholipic
- Peripheral proteins